5 Cara Ampuh Menghilangkan Jerawat Dengan Alami



Jerawat adalah penyakit kulit yang di sebabkan oleh tersubatnya pori-pori kulit yang menyebabkan timbulnya infeksi di bawah permukaan kulit sehingga tercipta kantung nanah yang mengganggu di wajah. Jerawat merupakan masalah umum yang harus dihadapi sebagian besar orang terutama remaja.
Ada 2 metode pengobatan secara umum digunakan untuk mengobati ataupun menghilangkan jerawat tersebut yakni dengan obat kimiawi dan obat ramuan alami.
Postingan kali ini membahas cara pengobatan jerawat dengan metode pengobatan secara alami. Berikut cara mengobati jerawat yang bias anda coba:

1.       1. Menggunakan Es Batu

-          Siapkan es batu secukupnya
-          Bungkus menggunakan kain yang bersih
-          Tempelkan pada area wajah yang berjerawat secara merata
-          Tahan selama beberapa menit dan lepaskan ketika sudah tidak bisa menahan rasa dingin dari es batu tersebut
-          Ulangi cara ini sebanya 10-20 kali
-          Lakukan dengan rutin hingga jerawat benar-benar sembuh

2.       2. Menggunakan Madu

-          Siapkan madu alami
-          Oleskan pada jerawat menggunakan kapas
-          Diamkan hingga beberapa menit kira-kira 30 menit
-          Bilas wajah dengan air bersih
-          Lakukan cara ini secara rutin

3.       3. Menggunakan Bawang Putih
-          Siapkan bawang 1 siung bawang putih dan belah menjadi 2 bagian
-          Oleskan potongan tersebut ke bagian tubuh yang kena jerawat
-          Lakukan cara ini selama 5-10 menit
-          Bilas dengan air bersih
-          Lakukan dengan rutin hingga jerawat menghilang

4.       4. Dengan buah papaya
-          Siapkan 1 buah papaya
-          Tumbuk daging pepaya hingga halus
-          Oleskan tumbukan pepaya tersebut secara merata di wajah
-          Lalu bilas dengan air hangat
-          Lakukan secara rutin hingga mendapatkan hasil yang maksimal

5.       5. Dengan kulit buah pisang
-          Siapkan 1 buah pisang
-          Kupas kulitnya dan makan buahnya
-          Oleskan kulit pisang tersebut ke bagian tubuh atau wajah yang terkena jerawat
-          Diamkan selama 30 menit
-          Kemudian bilas hingga bersih
-          Lakukan cara ini dengan rutin

Langkah yang tepat untuk mencegah kulit terkena jerawat dengan rutin membersihkan wajah. Terkadang jerawat memang sulit untuk dihilangkan terutama disebabkan oleh faktor hormon ataupun produksi minyak yang berlebih.  Namun dengan berusaha dan rutin melakukan kegiatan tersebut pasti mendapatkan hasil yang maksimal.

0 Response to "5 Cara Ampuh Menghilangkan Jerawat Dengan Alami"

Post a Comment